Karya : Afiah Nur Fadhilah
Suara kecil terdengar di telingaku
Menyoraki diriku yang terpaku diam membisu
Menatap langit penuh bintang
Sinar rembulan menemaniku yang terdiam
Suara kecil datang dari utara
Dan kucari sampai ke selatan
Suara itu hampir hilang ditelan malam sunyi
Ku terus berlari ke tempat suara terdengar
Dengan peluh bercucuran
Ku melihat seseorang berdiri tegak dengan senyuman
Dengan mata yang indah menatap tajam
Memberi harapan dan juga keberanian
Itulah guruku
Suara kekuatanku
RUMAH TULIS AL'ASHR
Blog Ajang Karya Tulis Peserta didik SDIT Al'Ashr Citeureup Bogor
Video Gallery
Daftar Blog
Tulisan Terpopuler
-
Sabtu pagi, 5 Maret 2011, suasana SDIT Al'Ashr sangat berbeda -yang biasanya setiap hari Sabtu dipenuhi oleh siswa-siswi SDIT Al'Ash...
-
Dalam acara HAFLAH AKHIRUS SANAH SDIT AL'ASHR 2010, acara perpisahan siswa angkatan pertama SDIT Al'Ashr yang lulus UASBN 100% itu, ...
-
siapa yang tidak senang memiliki anak yang pandai membaca Al Qur'an? semua orang sudah bisa dipastikan merasa senang dan bangga memiliki...
-
Kenangan Terindah Pada suatu hari, ada 3 sahabat yang bernama : Nida, Tsabita, dan Iklima, mereka sedang berjalan-jalan di tepi pantai yang ...
-
Seperti biasa Andrew, Kepala Cabang di sebuah perusahaan swasta terkemuka di Jakarta , tiba di rumahnya pada pukul 9 malam. Tidak seperti b...
-
Bahan Praktek solat mayat kelas 6 SDIT Al’Ashr Citeureup Bogor Sholat mayat hukumnya fardhu kifaya. Sholat mayat atau jenazah dilakukan deng...
-
Karya : Khanaya Fildzah R. Kelas : 1 Mekkah Kadang menangis membuat air mata habis Kenangan-kenangan telah pudar Untuk ...
-
Cerpen By : Tsabitah Siti Azzahra kls 5 Madinah Kelas em pat lalu, aku dan ketiga temanku punya kenangan yang sangat… banyak.....
-
DAPODIK - Kab. Bogor
1 komentar:
Benar ini karyanya Afiah Nur Fadhilah? Subhanallah...bu Fithri tidak menyangka kalau Dila ternyata berbakat di bidang sastra. Sukses buat Dila dan teruslah berkarya...!!!
Posting Komentar